Atasi Kesulitan Warga Saat Pandemi Covid-19, Danramil 04/Lrj Salurkan Bantuan Sembako Ke Warga

Atasi Kesulitan Warga Saat Pandemi Covid-19, Danramil 04/Lrj Salurkan Bantuan Sembako Ke Warga

Sabtu, 14 Agustus 2021



KAREBAKITA.COM, SOPPENG-Danramil 1423-04/Liliriaja Kapten Inf Irfan Nasir bersama Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Ranting 5 Nurfitriani Irfan dan Babinsa salurkan bantuan sembako bagi warga, Sabtu(14/8/2021)

Kapten inf Irfan Nasir mengatakan bahwa bantuan tersebut menyasar warga yang kurang mampu dimasa sulit pandemi Covid-19 yang saat ini sedang melanda.

Semoga bantuan ini berkah dan dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya."Kata Irfan Nasir

Disebutkan pula, Babinsa juga mencari dan memberikan informasi warga yg membutuhkan bantuan terutama yg sampai sekarang belum tersentuh bantuan pemerintah, 

Ia pun berharap kedepan semoga banyak dermawan yg tergerak hatinya untuk membantu meringankan beban warga dimasa sulit saat ini.

Ada pun bantuan kami salurkan berupa beras premium, telor, mie instan, minyak goreng, gula pasir, Teh celup dan biskuit."Urainya 

Laporan : Dhani